Cara Membuat Kotak Fanpage Facebook Hitam Putih

fb
Jika kamu merasa bosan dengan kotak fans facebook kamu, kali ini saya akan memberikan sebuah tutorial yang dapat mengubah kotak fans facebook kamu menjadi berwarna hitam putih. Pokoknya keren dan mantap deh :) Lihat caranya di bawah ini yah.

1. Login ke akun blogger kamu



2. Klik Template --> Back Up template kamu terlebih dahulu, Lihat caranya di bawah ini



3. Masih di bagian Template, Klik Edit HTML --> Klik Lanjutkan --> Cari kode  ]]>
.
Lalu kamu salin kode CSS di bawah ini dan letakkan di atas kode ]]>.

/* Facebook Black and White by http://hzndi.blogspot.com*/



#FBox{background-color:#f6f6f6;-moz-border-radius:3px;-webkit-border-radius:3px;border-radius:3px;border:1px solid #ccc;height:230px;position:relative;margin-bottom:10px;width:292px;padding:0 10px 15px 0;}
#FBox:before,#FBox:after{background:#f7f7f7;border:1px solid #aaa;border-top:none;bottom:-3px;content:"";height:1px;left:2px;position:absolute;right:2px}
#FBox:after{bottom:-5px;box-shadow:0 0 2px #aaa;left:4px;right:4px}
#FBox {filter: url("data:image/svg+xml;utf8,#grayscale");filter: gray;-webkit-filter: grayscale(1);}
#FBox:hover {filter: none;-webkit-filter: grayscale(0);}
/* Facebook Black and White by http://hzndi.blogspot.com*/

4. Simpan template, namun masih belum selesai.

5. Kemudian kamu klik Tata Letak --> Tambah Gadget --> HTML/Javascript dan kamu masukkan kode   Fans Facebook kamu di dalam kotak tersebut.







Ganti "Aura" dengan username fans page facebook kamu

6. Simpan dan kamu lihat hasilnya :) sudah saya coba dan berhasil dengan baik.



0 komentar:

Posting Komentar

 

Follow Me My Dear